Suasana penuh kebahagiaan dan kebersamaan mewarnai peringatan Hari Raya Iduladha 1446 H/2025 M yang jatuh pada Jumat (06/06/2025). Sejak pagi hari, umat Muslim dari berbagai kalangan memadati masjid dan lapangan terbuka di seluruh penjuru Tanah Air untuk melaksanakan Salat Iduladha, sebagai bentuk penghormatan atas keteladanan Nabi Ibrahim AS dalam berkorban. Wakil Presiden (Wapres) K.H. Gibran