Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming menyapa warga kawasan Ciledug Indah 1, Kelurahan Pedurenan, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, yang beberapa hari lalu sempat dilanda banjir, pada Jumat (11/07/2025). Kegiatan ini dilakukan usai melaksanakan salat Jumat di Masjid Nurul Muhajirin, yang berlokasi tidak jauh dari kawasan perumahan. Peninjauan ini menegaskan arahan Presiden Prabowo Subianto agar setiap