Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming pagi ini, Kamis (25/09/2025), bertolak ke Palembang, Provinsi Sumatera Selatan. Rombongan lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, menggunakan Pesawat Kepresidenan Bae-RJ85 TNI AU sekitar pukul 06.30 WIB. Agenda utama kunjungan kerja Wapres adalah menghadiri Panen Raya Jagung bertajuk “Petani Penolong Negeri” di Kecamatan Tanjung Lago, Kabupaten Banyuasin.
Lakukan Kunjungan Kerja ke Palembang, Wapres akan Hadiri Panen Raya Jagung di Banyuasin

- Categories: Nasional
- Tags: BeritaIndonesiaKH Ma'ruf AminMaruf AminNasionalNewsPemerintahanWakil Presiden Ma'ruf AminWakil Presiden RIWapresWapres Ma’ruf AminWarta
Related Content
Wapres Gibran Tinjau Pasar Cikurubuk, Pastikan Harga Pangan Stabil dan Pasokan Aman
Wartaindonesia.co.id
Selasa, 20 Januari 2026
Bertemu Forkopimda dan Tokoh Adat Papua Pegunungan, Wapres Dorong Semangat Persatuan untuk Sukseskan Pembangunan
Wartaindonesia.co.id
Selasa, 13 Januari 2026
Perkuat Pembinaan Generasi Muda Papua Pegunungan, Wapres Bermain Sepak Bola Bersama Anak-anak SSB di Wamena
Wartaindonesia.co.id
Selasa, 13 Januari 2026
Tinjau Pasar Ikan Fandoi Biak, Wapres Tekankan Mutu Hasil Nelayan untuk Perluasan Pasar Ekspor
Wartaindonesia.co.id
Selasa, 13 Januari 2026